Minggu, 12 Juli 2009

kota Pati



Kota Pati , memang termasuk kota kecil . Orang bilang kota ini adalah kota pensiun .
Tapi kota ini tak jauh menarik dari kota yang lain ,
Jika anda memasuki kota Pati , Anda akan menemui atau melihat gapura yang bertuliskan PATI BUMI MINA TANI .




Ingin tau suasana malam di alun - alun pati ?
Alun - alun pati terletak di tengah kota pati . Di depan kantor bupati dan disamping Masjid Agung Baitunur kota Pati .
Jika malam hari akan banyak pedagang kaki lima berjualan menggitari alun - alun kota Pati . Suasana ini tak akan berjalan lama , hanya beberapa jam dari pukul 5 sore sampai jam 10 malam .










Makanan khas Pati adalah nasi gandul , jangan kira bahwa nasi gandul adalah nasi yang dimakan sambil gandul - gandul .
Nasi gandul adalah nasi dtambah dengan kuah yang ikannya daging , serta disajikan di atas piring berlemek daun pisang .

2 komentar:

  1. wah,,pati memang keeeeeeeeeeeeeeeren,,ha,,,

    BalasHapus
  2. sippppp salam kenal http://seputarpati09.blogspot.com/

    BalasHapus